Setelah kesuksesan program biosolar di Indonesia, dunia mulai melihat Biodiesel ini menjadi tenaga pengganti minyak fosil. Dengan potensi kelapa sawit yang melimpah dan beberapa tanaman lain yang dapat dijadikan bahan baku pembuatan biodiesel, dunia internasional melirik Indonesia untuk dijadikan produsen biodiesel dunia.
Menurut kementrian perekonomian, Indonesia menjadi negaran dengan produksi terbesar dengan 137.000 barel oil per hari, sedangkan amerka serikat dan brazil diurutan kedua dan ketiga masing – masing 112.000 dan 99.000 bael oil per hari.
Keberhasilan ini lah yang membuka mata dunia untuk berkerjasama dengan Indonesia dan mencontoh proyek ini. Sementara itu diindonesia sekarang telah sampai ke Biosolar 30% dan sekarang ini telah mempersiapkan untuk produksi Biosolar B40 (40% Biodiesel). Tentunya hal ini bukanlah pekerjaan yang mudah, banyak hal yang harus disiapkan terutama mengenai pasokan minyak kelapa sawit. Jangan sampai produk diluncurkan tapi bahan bakunya langka dipasaran.
Dunia internasional saja memberikan apresiasi dan penghargaan yang tinggi, kita sebagai bangsa Indonesia juga harus mendukung sesuai peran kita masing. Untuk mengambil peran tersebut. PT. Afna Jaya Pratama sebagai agen BBM Industri dan Marine terus meningkatkan sosialisasi agar masayarakat mau beralih ke produk ini. Dan tidak kalah pentingnya kami juga harus menjaga kualitas dan kuantitas Biosolar B30 ini hingga ke tangan Konsumen kami.
Baca Juga : Metode Tank Cleaning Paling Efektif Bagian Kedua