Manfaat dan Kelebihan Biodiesel Dibanding BBM Fosil

Sejak diciptakan oleh ilmuan E. Duffy dan J. Patrick pada tahun 1853, biodiesel terus berkembang dan menjadi bahan bakar yang semakin berperan penting dalam dunia modern. Biodiesel secara kimia diartikan sebagai mono-alkil ester hidrokarbon merupakan turunan animal fats/vegetable oil atau disebut FAME (Fatty Acis Methyl Ester).

Biodiesel memiliki sifat fisis seperti minyak solar sehingga cocok untuk mesin diesel. Manfaat Biodiesel untuk lingkungan adalah :

  1. Sebagai bahan bakar yang ramah lingkungan karena menghasilkan emisi gas yang lebih baik
  2. Pembakaran sempurna sehingga tidak menghasilkan racun dan dapat terurai.
  3. Mencipatakan masa dengan lingkungan yang bersih dan ramah lingkungan.

Kelebihan Biodiesel adalah sebagai berikut :

  1. Mesin kendaraan lebih awet karena memiliki sifat pelumas.
  2. Bahan baku melimpah ditanah air dan merupakan energi terbarukan
  3. Menghemat devisa negara dalam impor solar.
  4. Harga perliter lebih murah dari petrodiesel
  5. Dapat disimpan pada tangki yang sama dengan petrodiesel.
  6. Memiliki sifat pelumasan sehingga ruang bakar pada mesin lebih bersih.

Baca Juga : Bursa CPO Ketinggalan Dari Bursa Karbon.

Tentang Penulis

afnajayapratama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.