B40 Selesai Uji Jalan, Ini Hasilnya

Kementrian energi dan sumber daya mineral (ESDM) sudah menyelesaikan uji jalan terhadap biodiesel b40. Namun pemerintah belum memutuskan kapan akan menerapkan B40 di pasar global.

Dengan selesainya road test ini, maka tahap selanjutnya ada evaluasi dari catatan – catatan yang ada selama test ini berlangsung. Evaluasi ini mencakup menyiapkan suplai, rantai pasokan, kontrol produk seperti apa, dan beberapa evaluasi teknis lainnya.

Dari hasil test b40, performa mesin tetap tinggi dan yang paling terasa adalah penurunan emisi karbon yang cukup besar. Untuk itu perlu segera dikaji agar implementasi B40 dapat berjalan dengan mulus.

Selain itu jika segera diterap, akan membuat ketergantungan BBM Indonesia terhadap pasar global dapat dikurangi. Mari kita dukung pemanfaatan sumber daya energi tanah air untuk seluas-luasnya dimanfaatkan demi kemandirian bangsa.

Sumber : disusun berdasarkan artikel di www.cnbcindonesia.com

Baca Juga : Dorongan Untuk Industri Sawit Yang Berkelanjutan.

Tentang Penulis

afnajayapratama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.