Hilirisasi Industri Sawit Harus Dipercepat

Pemerintah berupaya untuk melakukan percepatan hilirisasi industri sawit, beberapa kebijakan untuk memberikan insentif kepada pelaku usaha ini. Yang paling menarik adalah insentif pengurangan pajak.

seperti yang telah diketahui dari total produksi 23 juta ton CPO, hanya 50% yang yang telah melalui proses mengolahan untuk meningkatkan nilai tambahnya (Proses Industri). Dengan tidak terintegrasinya industri minyak sawit mentah akan berakibat pada ketidakefisiensi dan kurang berdaya saing dalam industri ini.

Selain masalah itu, riset dan teknologi juga belum berkembang secara signifikan sehingga sumber daya manusia maupun sumber daya alamnya belum memiliki kualitas yang baik dalam bidang ini.

Pemerintah harus seirus dalam melakukan hilirisasi Industri sawit ini, karena indonesia sebagai negara penghasil CPO terbesar sangat memiliki potensi untuk menjadikan CPO ini menjadi produk turunan yang lebih berguna bagi masyarakat luas.

Baca Juga : Inovasi dan Riset, Kunci Produksi Berkelanjutan.

Tentang Penulis

afnajayapratama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.