Harga CPO Akan Bearish Karena Hal Ini

Berdasarkan laporan bulanan Malaysian Palm Oil Board (MPOB) pasokan minyak sawit malaysia akan mengalami kenaikan dengan level tertinggi selama 6 bulan terakhir. Penurunan yang terjadi diperkirakan pada kisaran 10,84%.

Selain itu pekan depan akan dirilis data ekspor CPO Malaysia, faktor ini lah yang akan mempengaruhi kemungkinan penurunan harga CPO di pasar internasional. Yaitu berada dikisaran 3.850 – 3.950 ringgit Malaysia per ton.

Selain itu kebijakan di Indonesia tentang CPO maupun mandatori BBN juga akan sangat mempengaruhi harga CPO. Ditambah lagi efek El Nino di negara produsen utama (Indonesia dan Malaysia), situasi di negara importir utama (India, China, dan Uni Eropa), dan situasi di pasar minyak kedelai juga ikut berpengaruh.

Baca Juga : Masih Saja BBM Ilegal Beredar.

Tentang Penulis

afnajayapratama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.