Bioetanol dan Biodiesel Percepat Transisi Kendaraan Listrik

Menurut presiden Toyota Daihatsu, implementasi bahan bakar nabati dapat memuluskan proses percepatan transisi ke kendaraan listrik. Dengan mengembangkan motor hybrid akan membuat transisi energi menjadi lebih mulus.

Motor atau mesin hybrid merupakan kendaraan yang dapat menggunakan 2 jenis teknologi bahan bakar yang berbeda. Biodiesel sebagai sumber utama  dan baterai yang mnejadi sumber sekunder. Dengan mesin hybrid, dapat megurangi sekitar 90%  polusi karbon.

Teknologi penggabungan bahan bakar yang relatif baru ini, memerlukan kajian sehingga dalam penerappannya berjalan lancar dan aman. Mari kita dukung seluruh usaha untuk mencapai indonesia menajdi negara yang mandiri dalam energi.

Sumber : disusun berdasarkan artikel di https://katadata.co.id

Baca Juga : CPO Menjadi Faktor Penting Dalam Biodiesel Global.

Tentang Penulis

afnajayapratama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.