Impian memang harus diperjuangkan, begitulah yang dihadapi pemerintah dalam meneruskan implemetasi Biosolar. Berbagai kendala sekarang ini muncul, seperti harga CPO yang merupakan bahan baku biodiesel yang naik cukup tinggi serta adanya pandemi covid-19 yang berakibat pada perekonomian Indonesia.
Pemerintah tengah mempersiapkan teknologi, regulasi, hingga badan usaha dan industi penunjang lainnya. Agar saat diterapkan Biosolar B40 akan berjalan dengan lancar. Dengan persiapan yang matang akan mencegah terjadinya kelangkaan bahan baku yang berakibat kelangkaan biosolar dipasar.
Selain itu, jika harga CPO melonjak terus tentunya biaya produksi biosolar akan semakin tinggi pula sehingga harga biosolar akan tinggi. Dengan harga yang tinggi dikhawatirkan tidak dapat bersaing dengan jenis BBM lainnya.
PT Afna Jaya Pratama terus berusaha meningkatkan penjualan biosolar dikalangan industri dan marine, agar penggunaan biosolar semakin masif dikalangan masyarakat.
Baca Juga : Kemudahan Waktu Pembayaran.